Informasi tersebut tertuang dalam Pengumuman Nomor: PG. 2 Tahun 2020 Tentang Pengumuman Lokasi dan Jadwal Pelaksanaan SKD Serta Pelamar P1/TL Pengadaan CPNS Kemenhub Formasi Tahun 2019.
Berikut jadwal dan lokasi tes SKD CPNS Kemenhub 2019 di berbagai daerah:
Jakarta
- Jadwal: 19-21 Februari 2020
- Lokasi: Universitas Terbuka Convention Center(UTCC)Jl. Pd. Cabe Raya, Pd. Cabe Ilir, Kec. Pamulang, Kota Tangerang Selatan, Banten 15418
- Jadwal: 1-7 Februari 2020
- Lokasi: Kanreg I BKN YogyakartaJl. Magelang No.KM. 7,5, JongkeTengah, Sendangadi, Kec. Mlati, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55285
- Jadwal: 8-14 Februari 2020
- Lokasi: Kanreg II BKN SurabayaJl. Letjen S. Parman No. 6, Waru, Krajan Kulon, Waru, Sidoarjo, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur 61256
- Jadwal: 9-11 Februari 2020
- Lokasi: Kanreg III BKN BandungJl. Surapati No.10, Cihaur Geulis, Kec. Cibeunying Kaler, Kota Bandung, Jawa Barat 40122
- Jadwal: 9-15 Februari 2020
- Lokasi: Kanreg IV BKN MakassarJl. Paccerakkang No.3, Paccerakkang, Kec. Biringkanaya, Kota Makassar, Sulawesi Selatan 90241
Medan
- Jadwal: 5-11 Februari 2020
- Lokasi: Kanreg VI BKN MedanJl. Tahi Bonar Simatupang No.124, Sunggal, Kec. Medan Sunggal, Kota Medan, Sumatera Utara 2012
- Jadwal: 3-6 Februari 2020
- Lokasi: Kanreg VII BKN PalembangJl. Gub H Bastari, 8 Ulu, Kecamatan Seberang Ulu I, Kota Palembang, Sumatera Selatan 30267
- Jadwal: 28-29 Januari 2020
- Lokasi: Kanreg VIII BanjarmasinJl. Bhayangkara No. 1, Guntung Paikat, Banjar Baru Selatan
- Jadwal: 29-30 Januari 2020
- Lokasi: KanregIX BKN JayapuraJl. Baru No. 100B, Kota Raja, Wai Mhorock, Abepura, Kota Jayapura, Papua 99225
- Jadwal: 28-29 Januari 2020
- Lokasi: Kanreg X BKN DenpasarJl. By Pass I Gusti Ngurah Rai No.646 Pedungan - Denpasar
- Jadwal: 5-8 Februari 2020
- Lokasi: Kantor Regional XII BKN PekanbaruJl. Hang Tuah No.148, Sialang Sakti, Kec. Tenayan Raya, Kota Pekanbaru, Riau 28131
- Jadwal: 22-23 Februari 2020
- Lokasi: Kanreg XI BKN ManadoJl. A.A. Maramis KM.8, Paniki Bawah, Kec. Mapanget, Kota Manado, Sulawesi Utara 95256
- Jadwal: 1-3 Februari 2020
- Lokasi: Kantor Regional XIII BKN AcehJl. Bandara Sultan Iskandar Muda, Gani, Ingin Jaya, Gani, Aceh, Kabupaten Aceh Besar, Aceh 24411
Peserta P1/TL
Sementara itu, Kemenhub juga telah mengumumkan 295 nama pelamar P1/TL yang dinyatakan kualifikasi pendidikan yang sama antara formasi jabatan yang dilamar tahun 2019 dengan kualifikasi pendidikan pada saat melamar sebagai CPNS Tahun 2018.Dari 295 peserta P1/TL, 62 peserta berhak lanju ke tahap Seleksi Kompetensi Bidang (SKB), tanpa mengikuti SKD.
Sementara 233 peserta lainnya harus mengikuti ujian SKD.
Berikut linknya: Daftar Nama Pelamar P1/TL CPNS Kemenhub 2019.
Seperti diketahui, sebanyak 29.485 peserta dinyatakan Memenuhi Syarat (MS) dan lolos seleksi administrasi.
Peserta CPNS Kemenhub 2019 akan memperebutkan 1.244 formasi untuk berbagai kualifikasi pendidikan, dari SMA/sederajat, D-III, S1 hingga S2.<