Pelamar CPNS yang dinyatakan lolos seleksi administrasi akan mengikuti tahapan selanjutnya yakni Seleksi Kompetensi Dasar (SKD). Seleksi berbentuk tes tersebut akan digelar pada 9-18 November 2023.
Melansir laman laman Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN-RB) dalam tes SKD peserta akan mengerjakan soal Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), Tes Intelegensia Umum (TIU) dan Tes Karakteristik Pribadi (TKP).
Soal TWK sendiri dibuat dengan tujuan mengukur pemahaman peserta CPNS terkait hal-hal seperti nasionalisme, integritas, bela negara, pilar negara, dan bahasa negara.
Nantinya peserta akan mengerjakan sebanyak 30 soal TWK. Oleh karena itu itu, peserta harus bersiap diri dengan cara berlatih contoh soal SKD TWK CPNS 2023.
Mengutip buku E-Book Soal-Soal HOTS Tes CPNS oleh Pustaka Baru Press, berikut beberapa contoh soal TWK CPNS 2023.
Contoh Soal SKD TWK CPNS 2023 beserta Jawaban
1. Rumusan dan susunan Pancasila yang benar dan sah tercantum dalam...
Jawaban: D
2. Landasan idiil negara kita adalah...
Jawaban: C
3. Pedoman Penghayatan dan Pengamalan Pancasila ditetapkan pada tanggal...
Jawaban: B
4. Pancasila sebagai ideologi terbuka harus berorientasi pada masa depan dan mampu melihat semua kemungkinan yang dapat terjadi pada masa sekarang. Berikut ini yang merupakan salah satu unsur ideologi terbuka yang dimiliki oleh Pancasila adalah ...
Jawaban: B
5. Ciri khas paham integralistik Indonesia dapat dilihat dalam kehidupan...
Jawaban: D
6. Salah satu bentuk percampuran unsur Hindu-Buddha dengan unsur budaya Islam pada bentuk bangunan masjid kuno di Indonesia adalah...
Jawaban: E
7. Kongres Pemuda Jawa pada tahun 1918 yang mengubah Tri Koro Dharmo menjadi Jong Java dipimpin oleh...
Jawaban: C
8. Jabatan dalam struktur pemerintahan administrasi kolonial Belanda di bawah ini dijabat oleh pribumi, kecuali...
Jawaban: B
9. Pelopor pendiri GNB adalah negara-negara yang sedang berkembang. Negarawan Afrika yang termasuk sebagai pelopor GNB di antaranya adalah...
Jawaban: B
10. Janji kemerdekaan yang akan diberikan Jepang setelah kekalahan Jepang pada saat Perang Dunia II diumumkan oleh...
Jawaban: B
11. Pancasila merupakan sumber etika dalam bersikap dan bertingkah laku dalam berbangsa dan bernegara. Hal ini tertuang dalam ketetapan MPR tentang etika kehidupan berbangsa dan bernegara nomor...
Jawaban: C
12. Tujuan pembangunan nasional adalah mewujudkan suatu masyarakat adil dan makmur yang merata materiil dan spirituil, hal ini berdasarkan...
Jawaban: B
13. Rangkaian peristiwa dan keadaan yang mendahului terbentuknya negara, yang merupakan rumusan dasar-dasar pemikiran yang menjadi latar belakang pendorong bagi kemerdekaan kebangsaan Indonesia dalam wujud terbentuknya negara Indonesia terdapat dalam pembukaan UUD 1945 alinea ...
Jawaban: C
14. Akibat banyaknya penyimpangan terhadap UUD 1945 pada masa Orde Baru, pada awal era Reformasi dalam masyarakat Indonesia berkembang tuntutan Reformasi yang didesakkan oleh berbagai komponen bangsa. Tuntutan tersebut antara lain berikut ini, kecuali...
Jawaban: C
15. Interaksi masyarakat yang berorientasi ke atas, sangat mementingkan hubungan yang formal dan bersifat impersonal. Gambaran tersebut merupakan etos kebudayaan masyarakat...
Jawaban: B
16. Dapat mengajukan rancangan undang-undang kepada DPR yang berkaitan dengan otonomi daerah, hubungan pusat dengan daerah, pembentukan dan pemekaran, serta penggabungan daerah, pengelolaan sumber daya alam dan sumber daya ekonomi lainnya, perimbangan keuangan pusat dan daerah, merupakan kewenangan DPD yang tercantum dalam... UUD 1945.
Jawaban: D
17. Sebagai seorang kepala negara, menurut Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, Presiden mempunyai wewenang sebagai berikut, kecuali...
Jawaban: E
18. Berikut ini yang bukan termasuk Lembaga Eksekutif, Yudikatif, dan Legislatif adalah...
Jawaban: D
19. Perhatikan pernyataan berikut ini!
Pernyataan di atas yang merupakan ciri-ciri dari konvensi ketatanegaraan adalah nomor...
Jawaban: C
20. Suatu pernyataan terhadap orang banyak yang terlibat dalam suatu tindak pidana untuk meniadakan suatu akibat hukum pidana yang timbul dari tindak pidana tersebut merupakan pengertian dari...
Jawaban: C
21. Adanya perbedaan ketentuan mengenai penetapan kewarganegaraan dapat menyebabkan seseorang tidak memiliki kewarganegaraan atau disebut ...
Jawaban: B
22. Sumpah Pemuda sebagai hasil Kongres Pemuda yang diselenggarakan oleh organisasi-organisasi kedaerahan yang sudah memiliki semangat nasionalisme untuk mencapai Indonesia merdeka. Isi sumpah Pemuda butir kedua adalah ...
Jawaban: C
23. Salah satu manfaat keikutsertaan masyarakat dalam kebijakan publik adalah terbentuknya masyarakat madani. Berikut ini yang merupakan salah satu ciri masyarakat madani adalah ...
Jawaban: E
24. Indonesia sebagai negara kepulauan yang sudah diatur batas-batasnya dalam undang-undang. Batas Indonesia paling barat adalah ...
Jawaban: D
25. Berikut ini yang bukan merupakan latar belakang adanya wawasan nusantara dilihat dari falsafah Pancasila adalah ...
Jawaban: A
Itulah beberapa contoh soal SKD TWK CPNS 2023. Selamat mengerjakan